Artikel

PENYERAHAN BLT-DD TAHAP LIMA BULAN MEI KANTOR DESA SEKARDADI

10 Mei 2022 12:15:22  Administrator  266 Kali Dibaca  Berita Desa

Sekardadi 10 mei 2022 di laksanakan kegiatan penyerahan BLT-DD tahap v tahun anggaran 2022. Kegiatan ini dihadiri oleh Bapak Perbekel Desa Sekardadi, Bapak Ketua BPD Desa Sekardadi, kadus ketiga Dusun dan perangkat serta staf kantor Desa Sekardadi.

Penyerahan BLT-DD ini langsung diserahkan oleh Bapak Perbekel Desa Sekardadi dan tetap di monitoring oleh ketua BPD Desa Sekardadi. Setiap penerima BLT-DD ini masing-masing  memperoleh bantuan sejumlah 300.000 ribu rupiah.

Untuk Desa Sekardadi penerima BLT-DD berjumlah 78 orang di tahun anggaran 2022. Kegiatan ini berjalan lancar dan sudah mematuhi protokol kesehatan.

Demikian kegiatan hari untuk kantor Desa Sekardadi.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Statistik

 Sinergi Program

 Pemerintah Desa

 Media Sosial

 Arsip Artikel

 Agenda

Belum ada agenda

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:97
    Kemarin:303
    Total Pengunjung:246.915
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:216.73.216.154
    Browser:Mozilla 5.0

 Peta Wilayah Desa

 Komentar

 Hubungi kami

Hubungi Kami

Hubungi Kami